Artikel berikut ini akan dapat anda pahami jika anda membaca artikel sebelumnya tentang VLAN. Dalam manajemen perlatan jaringan computer yang berupa switch manageable, proses pembuatan VLAN yang digunakan untuk menghubungkan satu PC dengan PC yang tergabung dalam satu group dilakukan dengan cara mendeklarasikan nama VLAN pada setiap switch dan mengunci setiap Ethernet ke dalam VLAN. Hal ini tentunya tidak masalah jika jaringan LAN yang kita kelola skalanya kecil, tetapi jika yang kita kelola LAN dengan skala besar, tentu akan membuat mobilitas dan efisiensi menjadi berlebihan. Dengan menggunakan VTP, pengelolaan VLAN dapat menjadi lebih efisien dan efektif. Manfaat VTP antara lain Konfigurasi VLAN konsistensi di seluruh jaringan, Akurat pelacakan dan pemantauan VLAN dan Dinamis pelaporan VLAN ditambahkan di seluruh jaringan
Perhatikan gambar dan lakukan konfiguarasi seperti yang tertulis dibawah ini untuk mempelajari cara konfiggurasi VLAN dengan VTP
Konfigurasi VLAN di S1 :
1. S1#configure terminal
2. S1(config)#vtp domain stta
3. S1(config)#exit
4. S1#configure terminal
5. S1(config)#vtp version 1
6. S1(config)#exit
7. S1#configure terminal
8. S1(config)#vlan 10
9. S1(config-vlan)#name student
10. S1(config-vlan)#end
11. S1#configure terminal
12. S1(config)#vlan 20
13. S1(config-vlan)#name faculty
14. S1(config-vlan)#end
15. S1#configure terminal
16. S1(config-vlan)#name guest
17. S1(config-vlan)#end
18. S1#configure terminal
19. S1(config)#interface fastEthernet 0/1
20. S1(config-if)#switchport mode trunk
Konfigurasi di S2
1. S2#configure terminal
2. S2(config)#vtp mode client
3. S2(config)#exit
4. S2#configure terminal
5. S2(config)#vlan 10
6. S2(config)#interface fastEthernet 0/11
7. S2(config-if)#switchport access vlan 10
8. S2(config-if)#exit
9. S2#configure terminal
10. S2(config)#interface FastEthernet0/12
11. S2(config-if)#switchport access vlan 20
12. S2(config-if)#end
13. S2#configure terminal
14. S2(config)#vlan 30
15. S2(config)#interface fastEthernet0/13
16. S2(config-if)#switchport access vlan 30
17. S2(config-if)#end
Konfigurasi di S3 :
1. S3#configure terminal
2. S3(config)#vtp mode client
3. S3(config)#end
4. S3#configure terminal
5. S3(config)#vlan 10
6. S3(config)#interface fastEthernet 0/11
7. S3(config-if)#switchport access vlan 10
8. S3(config-if)#exit
9. S3#configure terminal
10. S3(config)#interface fastEthernet0/12
11. S3(config-if)#switchport access vlan 20
12. S3(config-if)#exit
13. S3#configure terminal
14. S3(config)#vlan 30
15. S3(config)#interface fastEthernet 0/13
16. S3(config-if)#switchport access vlan 30
17. S3(config-if)#end
Mengecek kinerja VTP dari S2 atau S3 ketikan perintah show vtp status atau show vtp counters atau show vtp counters dan kemudian lakukan test ping antar computer yang tergabung dalam VLAN yang sama serta antar computer yang memiliki alamat jaringan yang sama dan perhatikan apa yang terjadi ?
ikutan belajar donk
ReplyDeletemampir ke http://jaketkuning.unsri.ac.id/alihanafiah/blog/834/
maklum masih belajar
saling mengisi saja mas untuk kemajuan pendidikan di Indonesia
Deletesangat membantu gan
ReplyDeletemampir juga ya
http://jaketkuning.unsri.ac.id/rafi/blog/844/
nice blog Raf
Deleteblognya kok semua sama tema dari artikelnya, tugas kuliahkah?
ReplyDeletemampir ke blog ane gan
ReplyDeletehttp://jaketkuning.unsri.ac.id/adriyansyah/blog/850/
sangat membantu gan
ReplyDeletekunjungi juga gan http://jaketkuning.unsri.ac.id/rafi/blog/844/
share gan vtp..
ReplyDeletejaketkuning.unsri.ac.id/ricky023/blog/1340/